Kunci Jawaban Latihan Soal CPNS Persamaan Kata (Sinonim) - Tes Intelegensia Umum

Lanjutan Kunci Jawaban Latihan Soal CPNS Persamaan Kata (Sinonim) - Tes Intelegensia Umum

2. OTODIDAK = maju dengan belajar sendiri

3. LATIF = indah

4. GAJI = honor

5. REGISTRASI = pendaftaran

6. BOGA = makanan nikmat

7. EKLIPS = gerhana


8. MUKJIZAT = karamah


9. DEDIKASI = pengabdian


10. PROVOKASI = pancingan


11. DEHIDRASI = kekurangan cairan tubuh maka jawabannya adalah penyusutan air


(ini adalah jawaban yang paling mendekati)


12. GASAL = ganjil


13. BULAT = bundar


14. ALTERNATIF = cara lain


15. BONANZA = sumber kesenangan


16. ZENIT = puncak


17. KOORDINATOR = ketua


18. EKSKAVASI = penggalian


19. KONTRAS = perbedaan nyata


20. NUANSA = perbedaan makna


21. EKSODUS = pengusiran


22. ITERASI = perulangan


Bagian III

1. AMBIGUITAS = makna ganda


2. BIBLIOGRAFI = daftar pustaka (jika masih ingat dengan


tips kami berikan, di soal ini banyak


terdapat jwanan konyol ☺ )


3. INSINUASI = sindiran


4. TUNA GRAHITA = cacat mental


5. NEGOSIASI = perundingan


6. EVOKASI = menggugah rasa


7. BUBUT = cabut


8. ALGORITMA = prosedur pemecahan


9. INSOMNIA = tak bisa tidur


10. PROMOVENDUS = calon doktor


11. DELIK = pelanggaran hukum


12. DISTORSI = penyimpangan


13. PROMOSI = kenaikan pangkat


14. INTERPELASI = hak bertanya


15. GALAT = keliru


16. GENJAH = cepat berbuah


17. HAYATI = hidup


18. DONASI = kontribusi


19. KAMPIUN = juara


20. BONUS = diskon


21. IZIN = biar


22. IDENTITAS = ciri-ciri

Sedikit Catatan Tentang Soal-Soal Tes Inteligensia Umum (TIU) - Tes Persamaan Kata (SINONIM)!

Sebenarnya Tes Persamaan Kata atau Sinonim adalah untuk mengukur seberapa luas wawasan seseorang.

Orang yang mengenali banyak kata biasanya adalah orang yang rajin membaca, terutama kata-kata yang berasal dari disiplin ilmu yang beragam.

Tips yang kami berikan di atas adalah berdasarkan pengalaman mengerjakan soal-soal psikotes, serta berfungsi untuk meminimalkan kesalahan.

Bagaimanapun, jelas tidak mungkin bahwa kami dapat dengan segera mengubah seseorang menjadi cerdas dengan paham berbagai jenis kata.

Namun anda tidak perlu berkecil hati.

Kemampuan ini biasanya dimiliki secara rata-rata oleh pesertaujian.

Jika anda ingin menambah perbendaharaan kata yang belum anda ketahui, sering-seringlah untuk membuka Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI).

Demikian informasi tentang Kunci Jawaban Latihan Soal CPNS Persamaan Kata (Sinonim) - Tes Inteligensia Umum. Semoga info ini bermanfaat bagi kita semua.


Baca Jugan :



Silahkan Share Artikel ini 
Dengan cara klik link medsos disamping
Atau link medsos dibawah ini

Tulis Komentar Anda disini
EmoticonEmoticon